Profil Lulusan

Learning  outcomes dari lulusan  Prodi Agribisnis dituangkan ke dalam   4(empat) profil lulusan yang meliputi :

  1. Manajer atau pemimpin pada suatu perusahaan atau instansi baik pemerintah atau swasta.
  2. Entrepreneur atau membangun dan mengembangkan usaha bidang pertanian baik usaha sendiri atau bergabung dalam suatu kelompok.
  3. Community leader, menjadi pemimpin dan penggerak pembangunan di masyarakat dalam bidang pertanian atau bidang yang terkait dengannya
  4. Penerap ilmu, menguasai ilmu pengetahuan dasar bidang pertanian dan memulai mengembangkan teknologi inovatif  bidang pertanian